Senin, 21/08/2017

Mitra Kukar Kembali ‘Mekes’

Senin, 21/08/2017

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

Mitra Kukar Kembali ‘Mekes’

Senin, 21/08/2017

logo

TENGGARONG – Mitra Kukar akhirnya bisa melepas rasa penasarannya tidak pernah menang di laga tandang, setelah mampu menundukan perlawanan tuan rumah Persela Lamongan tadi malam. Bayu Pradana dan kawan-kawan berhasil menang tipis 3-2 atas Laskar Jaka Tingkir, pada laga yang dimainkan di Stadion Surajaya, Lamongan.

Gol kemenangan Mitra dicetak oleh Wiganda Pradika pada menit ke 59 dan sepasang gol dari Marclei Cesar Santos di menit ke 64 dan 84. Sedangkan gol balasan tuan rumah dibukukan Samsul Arif pada menit ke 17 dan Walidain menit ke 60.

Pelatih Sementara Sukardi bersuka cita menyambut kemenangan tersebut. Pelatih yang akrab disapa Kardok tersebut memberikan apresiasi tinggi terhadap anak asuhnya yang menurutnya telah menunjukan karakter seperti yang diinginkannya, khsusunya saat bermain di partai tandang.

“Ini kemenangan yang sangat berharga bagi kami. Saya apresiasi kinerja pemain yang tidak kenal kata menyerah,” katanya, usai pertandingan. “Sebelum pertandingan saya dan pemain sudah sepakat kita bermain lepas disini dan tidak ada beban,” ujarnya.

Sementara itu, sang kapten tim Bayu Pradana menegaskan kemenangan yang diraih Naga Mekes tadi malam dipersembahkan kepada masyarakat Kukar pada umumnya, dan khususnya untuk suporter fanatik Mitra Mania (Mitman).

“Alhamdulillah, akhirnya kami bisa merasakan menang di kandang lawan. Kemenangan ini untuk Mitman dan masyaakat Kukar,” pungkasnya.

Dengan kemenangan tersebut Mitra kini berada di posisi ke 7 klasemen sementara, dengan raihan 31 poin. Mitra telah mengemas 9 kali kemenangan, empat kali hasil imbang dan sisanya 7 kali kekalahan. Setelah ini tim kebanggaan warga Kukar ini akan menantang tuan rumah Bali United pada Minggu (27/8), mendatang. (ale) 

Mitra Kukar Kembali ‘Mekes’

Senin, 21/08/2017

Berita Terkait


Mitra Kukar Kembali ‘Mekes’

TENGGARONG – Mitra Kukar akhirnya bisa melepas rasa penasarannya tidak pernah menang di laga tandang, setelah mampu menundukan perlawanan tuan rumah Persela Lamongan tadi malam. Bayu Pradana dan kawan-kawan berhasil menang tipis 3-2 atas Laskar Jaka Tingkir, pada laga yang dimainkan di Stadion Surajaya, Lamongan.

Gol kemenangan Mitra dicetak oleh Wiganda Pradika pada menit ke 59 dan sepasang gol dari Marclei Cesar Santos di menit ke 64 dan 84. Sedangkan gol balasan tuan rumah dibukukan Samsul Arif pada menit ke 17 dan Walidain menit ke 60.

Pelatih Sementara Sukardi bersuka cita menyambut kemenangan tersebut. Pelatih yang akrab disapa Kardok tersebut memberikan apresiasi tinggi terhadap anak asuhnya yang menurutnya telah menunjukan karakter seperti yang diinginkannya, khsusunya saat bermain di partai tandang.

“Ini kemenangan yang sangat berharga bagi kami. Saya apresiasi kinerja pemain yang tidak kenal kata menyerah,” katanya, usai pertandingan. “Sebelum pertandingan saya dan pemain sudah sepakat kita bermain lepas disini dan tidak ada beban,” ujarnya.

Sementara itu, sang kapten tim Bayu Pradana menegaskan kemenangan yang diraih Naga Mekes tadi malam dipersembahkan kepada masyarakat Kukar pada umumnya, dan khususnya untuk suporter fanatik Mitra Mania (Mitman).

“Alhamdulillah, akhirnya kami bisa merasakan menang di kandang lawan. Kemenangan ini untuk Mitman dan masyaakat Kukar,” pungkasnya.

Dengan kemenangan tersebut Mitra kini berada di posisi ke 7 klasemen sementara, dengan raihan 31 poin. Mitra telah mengemas 9 kali kemenangan, empat kali hasil imbang dan sisanya 7 kali kekalahan. Setelah ini tim kebanggaan warga Kukar ini akan menantang tuan rumah Bali United pada Minggu (27/8), mendatang. (ale) 

 

Berita Terkait

Arne Slot Tegaskan Tinggalkan Feyenoord karena Ingin Gabung Klub Besar Dunia

Borneo FC Ingin Bangkit dan Fokus Hadapi Bali United di Perebutan Posisi Ketiga Liga 1

Andai Tanpa VAR di Liga Inggris Musim Ini, Manchester City Tetap Juara

Layar Kaltim Ajukan Rencana Uji Coba Dalam dan Luar Negeri

Instruktur Pelatihan Pelatih Sepak Bola Lisensi D Minta 50 Peserta Dimonitoring Kontribusinya Bagi SSB

Air Mata Virgil Van Dijk dan Trent Alexander-Arnold Warnai Kepergian Jurgen Klopp dari Anfield

Manchester City Cetak Sejarah, Erling Haaland Raih Golden Boot, Phil Foden Pemain Terbaik Liga Inggris

Borneo FC Gagal Revans, Bus Madura United Dilempar Telur Sebelum Pertandingan Malam Tadi

Oleksandr Usyk Juara Tinju Sejati Kelas Berat, Tyson Fury Bertubi-tubi Kena Bogem

Borneo FC Jamu Madura United di Stadion Batakan Nanti Malam, Persib Menunggu di Final

Hindari Hasil Imbang Apalagi Kalah, Borneo FC Siap Revans Hadapi Madura United Besok Malam di Batakan

Manchester United Menang di Old Trafford, Rasmus Hojlund Cetak Gol Lagi Setelah 10 Pertandingan

Borneo FC Yakin Balas Kekalahan dari Madura United di Leg Kedua

Abdul Rahman Agus Pimpin Pabersi Kaltim, KONI Minta Jaga Posisi untuk Tetap jadi Cabang Olahraga Andalan

LeKOP Optimistis Kaltim Bisa Tembus 5 Besar di PON XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara

Championship Series: Borneo FC Kekuatan Penuh Saat Dijamu Madura United Nanti Malam

Bayer Leverkusen Cetak Sejarah di Bundesliga, Tak Pernah Kalah di Laga Tandang Selama Satu Musim

Arsenal Berharap Tottenham Hotspur Jegal Manchester City dalam Perebutan Gelar Juara Liga Inggris

Copyright © 2024 - Korankaltim.com

Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.