Senin, 16/04/2018

530 SD di Kukar Laksanakan USBN

Senin, 16/04/2018

Kadisdikbud Kukar, (Hifsi G Fachrannas).

Join Grup Telegram Koran Kaltim untuk mendapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari. Caranya klik link https://t.me/+SsC4jer3I5syZWU1 atau klik tombol dibawah ini.

Grup Telegram Koran Kaltim

kemudian join. Anda harus instal aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Berita Terkait

530 SD di Kukar Laksanakan USBN

Senin, 16/04/2018

logo

Kadisdikbud Kukar, (Hifsi G Fachrannas).

KORANKALTIM.COM, TENGGARONG - Mulai  Senin (16/4) hari ini, ratusan SD di Kutai Kartanegara melaksanakan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN).

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan  Kukar Hifsi G Fachrannas menyebut, pelaksanaan USBN di hari pertama berjalan lancar.

“Total yang mengikuti USBN berjumlah 530 SD negeri maupun swasta se-Kukar,” kata Hifsi dikonfirmsi korankaltim.com, Senin (16/4).

Menurut Hifsi, USBN mengujikan  mata pelajaran non UNBK, seperti bahasa Indonesia, matematika dan IPA. 

“Setelah pelaksanaan USBN tingkat SD berakhir, pekan depannya sekitar 23 April 2018 akan dilaksanakan USBN tingkat SMP,” jelasnya. (*)


Penulis : Andriansjah

Editor    : Supiansyah

530 SD di Kukar Laksanakan USBN

Senin, 16/04/2018

Kadisdikbud Kukar, (Hifsi G Fachrannas).

Berita Terkait


Tunggu sebentar ya. Kami sedang menyiapkannya untukmu.